Kandungan utama: Ethyl Ascorbic Acid, Salicylic Acid
Kandungan Ethy Ascorbic Acid sebanyak 10% mampu menghidrasi, melindungi, mencerahkan, memfasilitasi formasi kolagen, menjaga kelembapan kulit, melindunginya dari radikal bebas. Vitamin C bekerja sebagai penghambat sistesis abnormal dari melanin, sehingga menghasilkan warna kulit yang lebih merata. Serum ini cocok untuk semua jenis kulit.
Reviews
There are no reviews yet.